Postingan

Menyalahkan Tuhan ?

Gambar
Pertanyaan yang selalu muncul saat terpuruk Menyalahkan Tuhan ?     Jadi kali ini mungkin akan artikelnya akan sangat berbeda karena ini bisa jadi ke curhat wkwk tapi dari cerita ini semoga kaliaen kaliaen bisa ambil sisi baiknya aja yahh. Hal ini yang selalu berusaha saya terapkan, saya ingin sedikit bercerita tentang masa kecil saya yang mungkin cukup bisa di bilang broken home, dari yang melihat mama sakit dan melihat papa yang membawa calon istri keduanya kerumah yang mungkin saya masih umur 8 tahun dan anak umur 8 tahun tentu dong sudah bisa merekam semuanya dengan baik dan sudah bisa tersimpan di memory sejujurnya dulu juga sempat gak mau pacaran sama sekali dan berfikir juga buat gak nikah hehehe, tapi syukurnya kenal Tuhan waktu smp jadi ada tempat berdoa, dan jujur ketika saya tumbuh dewasa dan mulai menjalin relationship saya merasa jika saya memiliki trauma karena gampang menyalahkan orang lain namun seiring berjalannya waktu saya jadi sadar dan dari sini saya j...

Minimalis bagian dari Hedonisme ?

Gambar
Halooo, Thanks yang sudah bantu Vote di instagram, sangat membantu saya dalam menentukan arah tulisan saya hehehe, jadi kebanyakan dari teman – teman lebih tertarik untuk membahas minimalis yahh, tapi saya akan membahas secara singkat keduanya karena menurut saya keduanya sebenarnya tidak jauh berbeda. Tentunya lifestyle menjadi hal yang di perlu di perhatikan, namun masih banyak sekali manusia yang menyalah artikan hedonisme yang kerap kali diartikan sebagai mencapai kesenangan materi, sebagai mahasiswi filsafat yang sudah semester 4 saya merasa tertarik untuk membahas minimalis dan hedonisme. Jadi jika minimalis biasanya lebih di kenal sebagai seni dalam arsitektur yang hanya menampilkan bagian yang paling esensi dari suatu bangunan, saya karena bukan mahasiswi arsitektur, maka saya akan melihat dari perspektif lifestyle minimalis yang perlu di terapkan, jadi dari refrensi yang pernah baca bahwa tren minimalis atau hidup sederhana ini berasal dari Amerika Serikat setelah terjad...

Pentingnya Self Love

Jadi kenapa saya membahas ini ? yaa karena masih sedikit di antara kita yang bisa mencintai dirinya sendiri, saya ingin memberitahukan bahwa mencintai diri itu sangat penting karena dengan mencintai diri sendiri kita akan bahagia dan apapun yang terjadi tidak akan membuat kita terpuruk apalagi putus asa. Rasa penerimaan terhadap yang terjadi itu memang sulit, ketika harapan dan keyataan tidak sama maka, kita selalu memaksakan untuk sesuai dengan harapan padahal, we is human, dan manusia memiliki batasan terhadap sesuatu yang terjadi. Sebelum saya melanjutkan menjelasakan mengapa self love itu penting terlebih dahulu saya akan memberikan cara untuk mencintai diri sendiri : 1. Terima setiap kekurangan yang ada dalam dirimu Ya hal ini menjadi point pertama yang harus kita perhatikan jika ingin mencintai diri sendiri ? mengapa begitu, karena kita hanya manusia biasa dan sebagai manusia biasa, kekurangan adalah bentuk tidak sempurnya kita sebagai manusia. Harus kita sadari bahwa s...

Bagaimana Coronavirus memberi impact

  Impact covid 19 sudah kemana mana ? Halo para pembaca ku xdxd jadi tulisan ini muncul karena keresahan ku yang sudah lama aku rasakan dan hasil dari mengamati keadaan disekitar, jadi saya akan membahas covid 19 karena impact yang di hasilnya sudah kemana mana bukan hanya pada ekonomi tapi juga terhadap pendidikan dan agama.   J adi sedikit saya akan jelaskan mengenai Covid 19 dan bagaimana virus ini muncul kalo dari berbagai infomasi yang saya dapatkan COVID 19 inI awalnya muncul di Cina tepatnya di W uhan yang dimana pada awal D esember 2019 ada seorang pasien yang datang ke rumah sakit di W uhan , yang dimana belum di ketahui penyakitnya. S etelah dokter pertama Covid 19 yaitu Li Wenliang mengumumkan disosial medianya adanya radang paru paru pada pasien yang disebabkan oleh virus barulah Covid 19 ini di identifikasi, s etelah dulu juga sempat ada virus Sars (Severe Acute Respiratoty Syndrome) yang mewabah di tahun 2003 dan juga Mers (Middle Eastern Respirato...

Modernisasi

BAB II ISLAM DAN MODERNISASI DARI PERSPEKTIF FAZLURAHMAN A.     Esensi Islam Pengertian Islam secara harfiyah artinya damai, selamat, tunduk, dan bersih. Kata Islam terbentuk dari tiga huruf, yaitu S (sin), L (lam), M (mim) yang bermakna dasar “selamat” (Salama). Dari pengertian Islam secara bahasa ini, dapat disimpulkan Islam adalah agama yang membawa keselamatan hidup di dunia dan di akhirat (alam kehidupan setelah kematian).Islam juga agama yang mengajarkan umatnya atau pemeluknya (kaum Muslim/umat Islam) untuk menebarkan keselamatan dan kedamaian, antara lain tercermin dalam bacaan shalat sebagai ibadah utama yakni ucapan doa keselamatan "Assalamu'alaikum warohmatullah" semoga keselamatan dan kasih sayang Allah dilimpahkan kepadamu sebagai penutup shalat. [1] Pengertian Islam menurut bahasa, kata Islam berasal dari kata aslama yang berakar dari kata salama. Kata Islam merupakan bentuk mashdar (infinitif) dari kata aslama ini.Ditinjau dari segi bahasanya,...